Menampilkan Garis pembatas atau text boundaries pada Ms. Word 2010

Cara Menampilkan Garis pembatas di sisi-sisi lembar  kerja pada Microsoft Word 2010, tentu saja sangat berguna untuk kita membuat batas dan ukuran tabel yang akan kita buat ataupun mempermudah kita dalam pengetikan dalam mengatur lembar kerja.
berbeda jika tampilan nya lembar kerjanya kosong seperti gambar dibawah ini, akan menyulitkan kita.
dan kita ingin menampilkan garis Sisi pembatas pada layoutnya.
  1. Sekarang kamu buka Microsoft Word 2010
  2. Klik menu File yang ada di di sebelah pojok Kiri atas
  3. Pada bagian menu File pilih options, dan Pilih Advanced
  4. Berikutnya pada menu Advanced pada bagian show document content pilih show text boundaries
  5. Dan pilih OK
VIDEO HOT